Sistem Peringatan Dini Banjir Menggunakan Mikrokontroller Raspberry Pi

  • Dicka Yoga Pratomo Teknik Telekomunikasi DIV, Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Ade Silvia Handayani Teknik Telekomunikasi DIV, Politeknik Negeri Sriwijaya
  • R. A. Halimatussa’diyah Teknik Telekomunikasi DIV, Politeknik Negeri Sriwijaya
Keywords: Banjir, mikrokontroller, Sensor ultrasonik, Raspberry Pi, Internet of Things (IoT).

Abstract

Hingga saat ini banjir masih menjadi sebuah ancaman yang sangat serius, terlebih banjir sering menimbuklkan suatu masalah dari yang biasa hingga yang sangat berbahaya, sampai sekarang peringatan tentang bahaya banjir masih belum banyak di terapkan di beberapa daerah di Indonesia, peringatan tentang adanya banjir memang sangat diperlukan apalagi saat ini merupakan musim penghujan yang bias menyebabkan terjadinya banjir. Penelitian ini dirancang untuk memonitoring terjadinya banjir dengan menggunakan mikrokontroller Raspberry Pi sebagai pemroses, serta Sensor Ultrasonik sebagai pembaca permukaan air oleh sensor HC-SR04 yang berkerja sebagai pantulan gelombang suara. Sinyal ultrasonik yang dibangkitkan akan diberitahukan melalui internet dengan menggunakan modul Wi-Fi sebagai pemberitahuan bencana.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2019-02-02