SISTEM PAKAR UNTUK MENDIAGNOSA PENYAKIT GINJAL DENGAN METODE FORWARD CHAINING MENGGUNAKAN CERTAINTY FACTOR

  • Ayu Puji Astuti Teknik Informatika, Institut Teknologi Nasional Malang
Keywords: Sistem Pakar, Forward Chaining, Certainty Factor, MySQL, Diagnosa Penyakit Ginjal

Abstract

Angka kematian para penderita penyakit ginjal semakin meningkat, (WHO, 2013) menyebutkan pertumbuhan jumlah penderita gagal ginjal pada tahun 2013 telah meningkat 50% dari tahun sebelumnya. Permasalahan yang terjadi disebabkan oleh kurangnya pengetahuan warga Indonesia tentang gejala awal penyakit ginjal. Oleh karena itu dalam pembuatan skripsi ini penulis memilih judul Sistem Pakar untuk Mendiagnosa Penyakit Ginjal dengan Metode Forward Chaining Menggunakan Certainty Factor guna membantu masyarakat agar dapat mengetahui tentang gejala awal penyakit ginjal.
Metode Forward Chaining untuk menarik kesimpulan dan strategi untuk memprediksi atau mencari solusi dari suatu masalah yang dimulai dengan sekumpulan fakta yang diketahui, kemudian menurunkan fakta baru berdasarkan aturan dan Faktor kepastian (Certainty Factor) merupakan suatu metode untuk mengukur suatu keyakinan seseorang, memiliki input berupa kepastian dari pakar serta kepastian dari user.
Hasil penelitian yang dilakukan dari proses pengujian keakuratan metode dengan hasil rata-rata error yang dihasilkan sebanyak 33.3% menyatakan bahwa pengguna sangat setuju dan 63.3% menyatakan setuju dan 3.4%. Sedangkan dari proses pengujian fungsional pada internet explorer, mozila firefox, dan google chrome berjlaan 100% sesuai dengan fungsinya. Output dari sistem ini adalah dapat membantu mendiagnosa gejala penyakit ginjal.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2017-02-28