PENGUJIAN ANIMASI MOTION GRAPHIC SAVE THE PLANET DENGAN METODE ALPHA DAN BETA TESTING

  • Nuri Cahyono Informatika, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Amikom Yogyakarta
  • Rio Bagus Candrahutomo Sistem Informasi, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Amikom Yogyakarta

Abstract

Animasi save the planet dibuat dengan Teknik motion graphic dan dalam pengembangan telah melalui tiga tahap pengembangan. Untuk mengetahui kelayakan dari animasi yang dibuat maka dilakukan pengujian dengan dua metode yaitu alpha testing dan beta testing. Pada alpha testing didapatkan hasil animasi tersebut memenuhi pengujian 12 prinsip animasi, memenuhi pengujian kebutuhan fungsional dan memenuhi pengujian kesesuaian terhadap storyboard. Dalam beta testing terdapat dua validasi yaitu uji aspek kelayakan cerita dengan presentase 95% dan  uji aspek kelayakan animasi di peroleh presentase 92%  artinya animasi sudah layak untuk dijadikan media edukasi.

 

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Nuri Cahyono, Informatika, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Amikom Yogyakarta

 

 

Rio Bagus Candrahutomo, Sistem Informasi, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Amikom Yogyakarta

 

 

Published
2023-02-05