PREDIKSI PELUANG KESUKSESAN FILM DALAM PRA PRODUKSI MENGGUNAKAN ALGORITMA DECISION TREE

  • Dhani Ariatmanto Program Studi Magister Teknik Informatika S2, Fakultas Ilmu Komputer Universitas AMIKOM Yogyakarta
  • Muhammad Ilham Arief Program Studi Magister Teknik Informatika S2, Fakultas Ilmu Komputer Universitas AMIKOM Yogyakarta

Abstract

Film merupakan salah satu hiburan yang popular didunia. Tingkat kesuksesan film tergantung dari jumlah penonton. Namun, banyaknya jumlah penonton berkaitan tidak hanya dari pemeran utama tapi juga plot cerita dan genre dari film tersebut. Pra produksi merupakan tahapan dari proses pembuatan Film. Dalam proses pra produksi terdapat ide dan konsep untuk pembuatan naskah. Penelitian ini memprediksi kuseksesan produksi film dari pengklasifikasian berdasar bahasa, negara, title years, imdb_score, movie_title, content_rating, director_name, budget, gross, genre, actor_name. Dataset yang digunakan bersifat public dari IMDB dan metode yang digunakan yaitu decision tree (DT). Tahapan dimulai dari pengumpulan data, pre-processing, klasifikasi dan terakhir pengujian model. Dari hasil eksperimen didapatkan tingkat akurasi yang lebih baik dari penelitian sebelumnya dengan akurasi sebesar 68%

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2023-02-16