Pengujian Ledakan Blast Explosion TNT dengan Pemodelan Menggunakan LS DYNA

  • Heriana Heriana Puslitbang Alpalhan Balitbang Kemhan
Keywords: Blast Impact, Fragmentation, LS Dyna, Explosion, Shell

Abstract

Meningkatnya ancaman dari blast explosion dari material berdaya ledak tinggi seperti TNT yang dienkapsulasi cangkang baja membuat studi mengenai fenomena blast mendapatkan perhatian lebih. Dalam paper ini, studi mengenai fenomena blast akibat ledakan TNT ditelti. Baik uji eksperimental maupun analisis numerik dilakukan. Material peledak terdiri dari cangkang baja 250 kg. Hasil percobaan menunjukkan bahwa kecepatan gelombang kejut lebih tinggi daripada kecepatan fragmentasi dan tiap kaliber memiliki distribusi ukuran atau massa fragmen tertentu. Analisis menggunakan LS-DYNA mampu menunjukkan rangkaian ledakan secara rinci dan dapat memprediksi kecepatan fragmen maksimum.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2019-02-02